Total Tayangan Halaman

Kamis, 19 Januari 2012

Selaginella sp


Selaginella sp

Klasifikasi
Kingdom                                             : Plantae
Divisio                                                 : Lycophyta
Classis                                                 : Lycopsida
Ordo                                                    : Selaginelalles
Familia                                                : Selaginellaceae
Genus                                                  : Selaginella
Species                                                : Selaginella sp.

Habitat                                                 : Di tempat yang lembab , menempel di bebatuan.
Fungsi                                                 : Selaginella berfungsi sebagai tanaman obat yaitu sebagai penenang  dan perawatan pasca persalinan , anti kanker , antimutagenik , anti petoksida lipid , anti kardiovaskuler , kanker hidung , tenggorokan, obat demam ,diare dan disentri.


Deskripsi                                            
Ø  Nama Lokal :
Di Indonesia Selaginella mempunyai nama lokal yaitu cakar ayam , cemara kipas gunung , rumput solo ( suku Jawa) , paku rane biru ( Suku sunda) , menter ( Jakarta) tai lantauan ( madura) , Rutu– rutu (Maluku) , Rorak ( Minahasa)
Ø  Selaginella merupakan paku tanah,
Ø  Daun kecil , tunggal , pada cabang saping tersusun dalam 4 baris , yaitu 2 baris samping terdiri dari daun besar yang kerapkali mudah rontok , 2 baris terdepan berdaun kecil yang duduknya menempel (Pada bagian batang yang lebih rendah kedua macam  daun ini hampr atau sama sekali serupa satu sana lain.
Ø  Sporangia di dalam ketiak daun yang fertil (sporofil), berdiri  sendiri , beruang satu , berkatup dua , dua macam : berturut – turut  dengan 1- 4 spora besar (megasporangium ) atau dengan spora kecil (mikrosporangium).
Ø  Sporofil lebih besar dari sporangia, terkumpul menjadi bulir terminal , persegi empat kadang – kadang agak pipih.

1 komentar:

  1. Hallo kak
    Untuk klasifikasi spesies dari tanaman lumut daro kakak tidak ada?

    BalasHapus